Memompa Entrepreneurship Di Tengah GIG

Memompa Entrepreneurship Di Tengah GIG. Gig economy dan kewirausahaan merupakan dua fenomena yang makin mendominasi ekonomi modern. Di era digital ini, keduanya terkait erat, membentuk peluang baru bagi individu untuk bekerja secara mandiri, berinovasi, dan membangun bisnis sendiri. Dengan kemajuan teknologi dan perubahan gaya hidup, gig economy menawarkan fleksibilitas bagi pekerja dan perusahaan, sementara kewirausahaan […]
Mengikis Stigma Negatif Mudah Gagal, Belajar Lebih Cepat

Mengikis Stigma Negatif Mudah Gagal, Belajar Lebih Cepat. Dalam dunia bisnis yang penuh gejolak, tidak pasti, kompleks, dan ambigu, konsep “Fail Fast, Learn Faster” makin populer. Filosofi ini menekankan pentingnya kemampuan untuk cepat menyadari kesalahan, belajar dari kegagalan, dan segera bangkit dengan strategi yang lebih baik. Namun, penerapan prinsip ini tidaklah mudah, terutama di dalam […]
Pros & Cons : Sabbatical Leave di Perusahaan Swasta

Pros & Cons : Sabbatical Leave di Perusahaan Swasta. Ada saatnya karyawan memerlukan cuti. Meski demikian, pengajuan cuti tidak bisa dilakukan sesuka hati. Salah satu konsekuensinya adalah pemotongan gaji (jika jatah cuti habis). Ini tentu memberatkan, paling tidak bagi sebagian karyawan. Terkait masalah cuti ini, pernahkah anda mendengar sabbatical leave? Artikel ini akan membahasnya. Apa […]
Gamifikasi sebagai Alat untuk Membangun Budaya Perusahaan yang Dinamis

Gamifikasi sebagai Alat untuk Membangun Budaya Perusahaan yang Dinamis. Dalam dunia bisnis yang terus berubah, perusahaan harus mampu beradaptasi dan berkembang untuk tetap relevan. Salah satu cara yang semakin populer dalam membangun budaya perusahaan yang dinamis adalah melalui gamifikasi. Gamifikasi adalah penerapan elemen-elemen permainan dalam konteks non-permainan, seperti lingkungan kerja. Dengan menggunakan teknik ini, perusahaan […]
Tradisi dan Ritual dalam Budaya Perusahaan

Tradisi dan Ritual dalam Budaya Perusahaan. Sebagaimana budaya dalam masyarakat, budaya perusahaan dibentuk melalui serangkaian nilai, kebiasaan, dan praktik yang mencerminkan identitas bersama. Dalam hal ini, ritual dan tradisi berperan penting dalam menciptakan kohesi, memperkuat identitas, dan membangun loyalitas dalam organisasi. Ritual dan tradisi sering dianggap sebagai aspek budaya yang terkait dengan adat istiadat, upacara, […]
Cara Efektif Reverse Mentoring Hilangkan Ageisme Di Tempat Kerja

Cara Efektif Reverse Mentoring Hilangkan Ageisme Di Tempat Kerja. Beberapa hal dapat dilakukan agar tercipta lingkungan kerja yang sehat dan jauh dari toxic. Seperti mentoring yang biasanya dilakukan oleh karyawan yang lebih senior dan ditugaskan untuk membimbing rekan kerjanya yang lebih junior. Namun tidak semua tempat kerja cocok dengan cara seperti ini. Apalagi jika senior […]
Storytelling Dalam Rekrutmen: Menciptakan Kesan Positif Untuk Menarik Kandidat Ideal

Storytelling Dalam Rekrutmen: Menciptakan Kesan Positif Untuk Menarik Kandidat Ideal. Di era media sosial, semua orang bisa melihat dan mengakses informasi secara bebas dan terbuka. Tidak bisa dipungkiri testimoni atau cerita pengalaman bekerja paling menentukan baik buruknya suatu employer brand. Employer brand yang positif jika tidak diimbangi dengan cara penyampaian yang personalized dan human-touched tentu hasilnya tidak akan maksimal. Salah satu cara […]
Learning by Doing: Cara Revolusioner Untuk Meningkatkan Keterampilan Karyawan

Learning by Doing: Cara Revolusioner Untuk Meningkatkan Keterampilan Karyawan. Penting sekali untuk meningkatkan keterampilan kerja agar anda dapat berkembang dan memiliki skill baru dalam pekerjaan. Selain makin terampil, anda juga akan mendapat keuntungan berupa kepercayaan sebagai ahli dalam bidang anda. Keterampilan kerja sangat dibutuhkan baik bagi karyawan maupun perusahaan. Sebagian besar orang mencari keterampilan baru […]
Budaya Organisasi Nirlaba. Seperti Apakah?

Budaya Organisasi Nirlaba. Seperti Apakah? Tidak hanya perusahaan. Organisasi nirlaba juga harus memiliki budaya yang kuat. Dengan budaya yang kuat, anggota akan memiliki ikatan emosional yang lebih mendalam dengan visi dan misi organisasi. Pun, karyawan akan betah berada dalam organisasi karena merasa kehadirannya bermakna dan dihargai. Ingatlah bahwa banyak orang bergabung dengan organisasi nirlaba lebih […]