Fenomena Karyawan Kutu Loncat di Dunia Kerja
Proses rekrutmen yang memakan waktu dan biaya yang tidak sedikit umumnya masih dihantui dengan karyawan yang gemar menjadi “kutu loncat.” Banyak orang bilang gaji yang lebih tinggi selalu jadi penyebab utama seseorang mudah berpindah, dari satu perusahaan ke perusahaan lainnya kurang dari 1 tahun.. Siapa Karyawan Kutu Loncat? Karyawan kutu loncat sendiri merujuk kepada karyawan […]
Benarkah Karyawan Kutu Loncat Didominasi Oleh Gen Z?
Karyawan kutu loncat merujuk kepada mereka yang mudah melakukan resign dari perusahaan, hingga berganti profesi. Hal ini dilakukan biasanya karena ada beberapa hal di lingkungan pekerjannya. Banyak orang yang mengatakan bahwa terlalu sering pekerja pindah perusahaan, maka hal tersebut dapat menjadi suatu tanda red flag yang harus diwaspadai HRD. Padahal jika dilihat dari sisi pekerja, […]