Mendobrak Silo Mentality Melalui Mobilitas Talenta

Breaking Silo Mentality Through Talent Mobility

Mendobrak Silo Mentality Melalui Mobilitas Talenta. Sebuah organisasi terdiri dari bagian-bagian, Nama bagian bisa berbeda-beda, mulai dari divisi, unit, departemen, dan sebagainya. Tiap-tiap bagian memiliki tujuan, strategi, dan, indikator kinerjanya masing-masing. Di satu sisi, pembagian ini membuat tiap unit bekerja secara lebih terfokus dan lebih efisien. Di sisi lain, pembagian ini bisa menimbulkan silo mentality. […]